LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM NON FORMAL TINGKAT DASAR ANTARA MEUNASAH DAN TPA DI INDONESIA
##plugins.themes.academic_pro.article.main##
Abstract
Meunasah sebuah lembaga nonformal yang telah berdiri selama belasan tahun lalu dan digunakan sebagai tempat dakwah, pendidikan, sosial budaya serta tempat musyawarah/mufakat, tetapi saat ini banyak terjadi pergantian fungsi meunasah dikarenakan adanya arus globalisasi begitu pula dengan TPA/TPQ merupakan lembaga pendidikan nonformal yang berkaitan dengan pelajaran membaca Al-Quran, Penelitian ini bertujuan menganalisis perbedaan sistem pendidikan Meunasah dengan sistem pendidikan TPA, serta merefleksikan sistem pengajaran meunasah pada sistem pendidikan TPA. Penelitian menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode library research (studi kepustakaan). Sumber data primer adalah Undang-undang sedangkan sumber data sekunder adalah buku dan jurnal. Teknik analisis data adalah deskriptif yang fokusnya menjelaskan meunasah sebagai lembaga pendidikan nonformal. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sistem pendidikan meunasah dan pendidikan TPA saling melengkapi dalam meningkatkan kualitas pendidikan di Indonesia. Meunasah dan TPA sama-sama berperan dalam mengajarkan nilai-nilai moral dan spiritual.
##plugins.themes.academic_pro.article.details##

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
References
- Anam, S. (2017). Karakteristik Dan Sistem Pendidikan Islam: Mengenal Sejarah Pesantren, Surau Dan Meunasah Di Indonesia. JALIE; Journal of Applied Linguistics and Islamic Education, 1(1)
- Anwar, M. W., Purwani, A. T., & Murtafiah, N. H. (2022). Peran Penyelenggaraan Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPA) Terhadap Kemampuan Baca Tulis Al-Qur’an di Masyarakat. AL-AKMAL : Jurnal Studi Islam, 1(1), 22–37.
- Azwarfajri, A. (2022). Perubahan Fungsi dan Kedudukan Meunasah dalam Kehidupan Generasi Muda Aceh. Jurnal Sosiologi Agama Indonesia (JSAI), 3(2)
- Bahri, S. (2022). Pertumbuhan Institusi Pendidikan Awal Di Indonesia. Edu-Rilgia: Jurnal Ilmu Pendidikan Islam dan Keagamaan, 5(2)
- Cahyono, A. D. (2021). (Library Research) Peranan Pengembangan Manajemen Kinerja Tenaga Administrasi Kesehatan Terhadap Peningkatan Mutu Pelayanan Kesehatan Di Puskesmas. Jurnal Ilmiah Pamenang, 3(2), 31. https://doi.org/10.53599/jip.v3i2.81
- Hasballah, M. (2020). Meunasah : Lembaga Pendidikan Islam Tradisional Aceh. At-Tafkir, 13(2), https://doi.org/10.32505/at.v13i2.1848
- Ibrahim, M. (2014). Dayah, mesjid, meunasah sebagai lembaga pendidikan dan lembaga dakwah di aceh. Jurnal Al-Bayan: Media Kajian Dan Pengembangan Ilmu Dakwah, 20(2)
- Khairuddin. (2019). Studi Klasik Lembaga Pendidikan Islam di Nusantara (Surau, Meunasah dan Pesantren). Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 3(1)
- Khoirunisaa, I., Rusman, & Asrori. (2022). Pengembangan Mutu Lembaga Pendidikan Islam Non-Formal: Eksplorasi Strategi BKPRMI pada Taman Pendidikan Al-Qur’an. Jurnal Pendidikan Agama Islam Al-Thariqah, 7(1), 77–87. https://doi.org/10.25299/al-thariqah.2022.vol7(1).8679
- Mahmazar, M., Mulyadi, & Miswari. (2023). Eksistensi, Regulasi, dan Fungsi Meunasah Sebagai Lembaga Pendidikan Islam di Aceh. Lentera: Indonesian Journal of Multidisciplinary Islamic Studies, 5(1), https://doi.org/10.32505/lentera.v5i1.6081
- Mardin, M. (2021). Institusi Pendidikan Islam di Nusantara pada Masa Awal (Kajian dari Abad ke-7 sampai ke-19 M). Intelektualita, 7(01)
- Mukhlis, A. (2017). Sejarah Lembaga-lembaga Pendidikan Islam Nusantara (Telaah tentang Kelembagaan Surau, Meunasah, Pesantren dan Madrasah. Jurnal Keislaman Dan Kemasyarakatan, 1(1)
- Nurdin, A., Kasim, F. M., Rizwan, M., & Daud, M. (2021). Education Enthusiast: Jurnal Pendidikan dan Keguruan The Implementation of Meunasah-Based Sharia in Aceh: A Social Capital and Islamic Law Perspective. Islamic Law Perspective. Samarah: Jurnal Hukum Keluarga Dan Hukum Islam, 5(2), https://doi.org/10.22373/sjhk.v5i2.10710
- Nurjayanti, D., Pudyaningtyas, A. R., & Dewi, N. K. (2020). Penerapan Program Taman Pendidikan Al-Qur’an ( TPA ) Untuk Anak Usia Dini, Program Studi PG-PAUD , Universitas Sebelas Maret Surakarta harus memiliki lembaga atau organisasi payung TPA dan dikepalai oleh kepala unit diwajibkan memiliki program yang jelas. Jurnal Kumara Cendekia, 8(2), 186.
- Pratiwi, N. (2017). Penggunaan Media Video Call dalam Teknologi Komunikasi. Jurnal Ilmiah DInamika Sosial, 1(2)
- Priyadi, U., Hidayat, S. N., & Islamawati, A. (2013). Peningkatan mutu pembelajaran taman pendidikan alquran dengan pembuatan kurikulum TPA. Jurnal Inovasi Dan Kewirausahaan, Vol.2(No.3), 204–211.
- Saputra, A. (2022). Meunasah dan Pengaruhnya Terhadap Pendidikan Islam. Education Enthusiast: Jurnal Pendidikan Dan Keguruan, 2(3)
- Setiawati, F. (2022). Dampak Kebijakan Perubahan Kurikulum terhadap Pembelajaran di Sekolah. Nizamul ’Ilmi: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam (JMPI), 07(1), 14. http://link.springer.com/10.1007/978-3-319-59379-1%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/B978-0-12-420070-8.00002 7%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.ab.2015.03.024%0Ahttps://doi.org/10.1080/07352689.2018.1441103%0Ahttp://www.chile.bmw-motorrad.cl/sync/showroom/lam/es/
- Septia Sakinah Rizki Utama, Yuli Ekawati, Pratista Andanitya Siregar, Abdi, F. H. (2014). Peran Taman Pendidikan Al - Quran (TPA) Dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca Al - Quran Dan Membangun Akhlakul Karimah Bagi Peserta Didik Di TPA Syuhada, Dusun Sumber Jaya, Desa Mukti Makmur Kecamatan Simpang Kiri, Kabupaten Subulussalam. Modeling: Jurnal Program Studi PGMI, 1(20), 50.
- Subakat, R. (2017). Peranan Dayah dan Meunasah di Aceh dalam Membentuk Masyarakat Religius. Jurnal As-Salam, 1(3)
- Syahminan. (2014). Jurnal Ilmiah Peuradeun International Multidisciplinary Journal. Ilmiah Peuradeun, II(2), 113. https://journal.scadindependent.org/index.php/jipeuradeun/article/view/35